SALAM SEHAT………
Jumat, 10 Februari 2023 BPVP Surakarta mengadakan kegiatan Senam bersama yang diikuti oleh para Pejabat BPVP Surakarta beserta jajarannya serta para peserta Pelatihan Berbasis Kompetensi (PBK) angkatan 1 Tahun 2023.
Kegiatan Senam pagi berjalan lancar dan semua peserta sangat bersemangat mengikutinya.
Post Views: 451