
Program teknisi komputer menyeluruh. Peserta akan mempelajari alur kerja profesional mulai dari merancang spesifikasi PC (Custom Build), teknik perakitan hardware yang presisi, instalasi sistem operasi, hingga manajemen perawatan perangkat untuk performa optimal.
Program teknisi komputer menyeluruh. Peserta akan mempelajari alur kerja profesional mulai dari merancang spesifikasi PC (Custom Build), teknik perakitan hardware yang presisi, instalasi sistem operasi, hingga manajemen perawatan perangkat untuk performa optimal.
250 JP (Estimasi)
Sertifikat BNSP
16 Orang/Kelas
Setelah mengikuti pelatihan ini peserta kompeten dalam merakit PC (AMD & Intel), menginstall OS (Microsoft Windows, Linux Ubuntu, aplikasi pendukung), maintenance hardware-software serta troubleshooting.
(Fokus: Kemampuan teknis mengidentifikasi komponen, merancang spesifikasi PC sesuai kebutuhan pengguna (Gaming/Office/Design), serta manajemen inventaris aset)
Mengidentifikasi Perangkat Penyusun Komputer – J.620900.001.02
Mengidentifikasi Spesifikasi Perangkat Komputer – J.620900.002.02
Merancang Spesifikasi Sesuai dengan Fungsi dan Kebutuhan Pengguna – J.620900.004.02
Melakukan Inventarisasi Hardware – J.620900.006.01
Melakukan Inventarisasi Software – J.620900.007.02
(Fokus: Praktik bongkar pasang komponen inti PC secara aman, meliputi pemasangan Motherboard, Prosesor, Memori (RAM), media penyimpanan, dan kartu antarmuka)
Memasang Motherboard – J.620900.010.02
Memasang Prosesor – J.620900.012.02
Memasang Memory – J.620900.011.02
Memasang Hard Disk – J.620900.009.02
Memasang Optical Drive – J.620900.013.02
Memasang Interface Card – J.620900.008.02
(Fokus: Pengaturan sistem dasar melalui BIOS/UEFI, partisi hard disk, serta instalasi Sistem Operasi (Windows/Linux) dan aplikasi pendukung agar komputer siap pakai)
Melakukan Setting BIOS – J.620900.024.02
Melakukan Instalasi Sistem Operasi – J.620900.025.02
Melakukan Instalasi Software Aplikasi – J.620900.026.02
(Fokus: Prosedur perawatan preventif (preventive maintenance) pada Unit Pusat Pemrosesan (CPU), data penyimpanan, dan perangkat tambahan untuk menjaga stabilitas kinerja)
Merawat CPU – J.620900.014.02
Merawat Hard Disk – J.620900.015.02
Merawat Peripheral – J.620900.016.02


Cek jadwal seleksi & update terbaru di Instagram kami.
Saluran komunikasi untuk konsultasi kendala teknis dan pertanyaan pendaftaran.
Jl. Bhayangkara No. 38 Surakarta, Jawa Tengah 57149
Jl. Klengkeng, Kerten, Kec. Laweyan, Surakarta, Jawa Tengah 57143
Jl. Parangtritis Km.12,5 Bakulan Kulon, Patalan, Kec. Jetis, Bantul, DIY 55781